Kamis, 02 April 2020

Cara atasi hasil print bergaris dan putus putus-paudmawar1

Cara atasi hasil print bergaris atau putus-putus di printer epson

Ada beberapa cara untuk memlerbaiki hasil printer bergaris atau putus-putus 
,diantaranya :

Cara pertama
1. Pastikan mesin print sudah dihidupkan dan terpasang pada laptop.
2. Isikan kertas di mesin print beberapa lembar saja.
3. Silahkan buka word.
4. Tekan tombol CTRL dan P atau klik File dan pilih Print.
5. Pilih Printer properties,lihat gambar di bawah!
6. Pilih Maintenance atau Pemeliharaan
7. Pilih Nozzle Check
Kemudian akan tampil pop up atau gambar seperti ini dan klik star

Dan akan muncul lagi pop up atau gambar seperti ini
Silahkan lihat hasil print nozzle nya,kalau di mulus seperti gambar di atas no 1,itu artinya mesin print anda sudah layak di gunakan(tidak bergaris atau terputus-putus lagi) dan klik Finish.
8. Klik Finish jika hasil print nozzle/nosel seperti no 1 diatas.
9. Klik clean jika hasil print nozzle/nosel seperti no 2. 
10. Silahkan klik clean/bersihkan jika hasilnya masih seperti no 2. Lakukan beberapa kali. Jika sudah bagus klik Finish.

Cara kedua
1. Ikuti cara diatas dari no 1-6
2. Pilih head ceaning

3. Akan ada confirmasi silahkan klik Star seperti gambar berikut
4. Silahkan tunggu beberapa saat hingga proses head cleaing sukses

selanjutnya.. akan ada konfirmasi untuk melakukan print nozzle head.. 
5. Hasil print nozzle head akan muncul seperti gambar di bawah ini :

pada gambar dia tas..semua warna telah keluar termasuk biru.. walupun ada beberapa garis putus..tapi, ini sudah cukup untuk mencetak foto..

jika 1 x head cleaning belum bisa membuat warna belum keluar saat melakukan print nozzle check.. maka ulangi head cleaner hingga 2 sampai 5 kali..
Selamat mencoba


Jumat, 27 Maret 2020

Cara merubah dapodik paud offline menjadi online-paudmawar1

Cara merubah dapodik paud offline menjadi online

note : merubah dapodik offline menjadi online disini akan menggunakan handphone untuk laptop silahkan ikuti langkah-langkah nya kurang lebih sama.

Sebagaimana kita ketahui bahwa pada saat ini dapodik bisa di akses melalui dua cara yaitu;
1. Secara offline lalu di syncronkan online(menginstall aplikasi dapodik di laptop).
2. Secara online yaitu kita mengerjakan dapodik PAUD nya melalui website yg telah di sediakan oleh diknas.
Kelebihan menggunakan dapodik PAUD online kita bisa mengerjakannya dimanapun dan bisa menggunakan perangkat laptop,komputer atau handphone selama ada jaringan internet nya.

Kemudian cara merubah dapodik PAUD offline menjadi online menggunakan handphone yaitu :
1. Buka website  https://manajemen.paud-dikmas.kemdikbud.go.id atau klik DISINI

2. Pilih menu " login " di pojok atas kanan

3. Pilih " satuan pendidikan "

4. Masukan username atau email dapodik PAUD dan password nya, kemudian klik " login "

5. Setelah anda masuk, kemudian scroll ke bawah dan pilih seperti gambar berikut :

5. Kemudian klik " Dapodik Offline "
6. Pilih " Dapodik Online " kemudian Simpan

7. Kemudian cek di beranda apakah tampilan dapodik anda sudah berubah menjadi " Dapodik Online "

Kalau sudah itu artinya dapodik PAUD anda berhasil di ubah menjadi online, kalau belum berubah silahkan reload browser nya atau keluar dulu dari browser kemudian buka lagi browser google chrome dan masuk ke manajemen PAUD lakukan seperti langkah-langkah di atas.
-Selamat mencoba-

Kamis, 26 Maret 2020

Cara menggabungkan kolom atau baris tabel di word-paudmawar1

Cara menggabungkan kolom atau baris tabel di word


Tabel contoh

1. Blok atau seleksi terlebih dahulu kolom atau baris yg akan di gabungkan, perhatikan gambar berikut ;

2. Pilih tab Layout kemudian pilih menu Merge cells
Dan hasilnya akan seperti ini :

Untuk  merapikan tulisan caranya ; Blok atau seleksi kolom Bulan,Hari dan JML, kemudian masuk ke tab Layout dan masuk ke menu Alignment dan pilih ikon seperti di bawah ini ;
Dan hasil gambar nya akan seperti ini

Gambar hasil akhir

Cara membuat tabel di word-paudmawar1

Cara membuat tabel di word

1. Buka microssoft word
2. Pilih tab insert
3. Pilih table
Perhatikan gambar berikut :
Ada beberapa cara untuk menyisipkan tabel di word diantaranya:
A. Bisa menggunakan cara no 1, caranya; geser kursor di dalam papan tombol ke kanan dan kebawah, lalu klik.
B. Menggunakan pilihan insert table seperti no 2, perhatikan gambar berikut:

lalu isikan jumlah kolom dan baris yg di inginkan (no 1), kemudian pilih AutoFit to contents (no 2), kemudian pilih Ok.

C. Menggunakan menu Quick Tables, silahkan coba-coba menu tersebut dan perhatikan perbedaannya.

Senin, 23 Maret 2020

Cara print satu halaman di word menjadi beberapa lembar kertas-paudmawar1

Cara ngeprint satu halaman di word menjadi beberapa lembar kertas

1. Setelah documen word dibuat, tekan tombol keyboard CTRL dan P atau klik File(pojok kanan atas) kemudian pilih Print
2. Setelah berada di halaman printer ubah angka y ada di samping tulisan copies, perhatikan gambar berikut :
Silahkan isikan berapa banyak lembar kertas yg anda inginkan 10,20 atau sebanyak mungkin.

Cara merapikan tulisan di word-paudmawawar 1

Cara merapikan tulisan di word

1. Blok atau seleksi terlebih dahulu tulisan di word.
2. Masuk ke tab Home dan atur di bagian pargraf nya, perhatikan gambar berikut :

Keterangan :
- ikon no 1 , untuk membuat tulisan rata kiri.
- ikon no 2 , untuk membuat tulisan berada di tengah-tengah document.
- ikon no 3 , untuk membuat tulisan rata kiri.
- ikon no 4 , untuk membuat tulisan sama rata kiri dan kanan.

Catatan :
• Untuk meblok atau seleksi tulisan caranya dengan klik kiri sambil ditahan kemudian di seret(menggunakan mouse). Atau klik 2x kemudian tahan sambil di seret (menggunakan trackpad laptop)

Cara cetak foto 2x3 3x4 menggunakan kertas foto di word-paudmawar1

Cara cetak foto 2x3 3x4 3R dengan menggunakan kertas Foto di word

Setelah anda memasukan foto di word, agar foto bisa di atur posisinya
1. Pilih tab format diatas
2. Pilih menu wrap text, lalu pilih behind text atau in front of text
maka foto akan bisa diatur di mana saja menempatkannya.
3. Mengubah ukuran foto 2x3 3x4 4x6, pilih menu size yg ada di sisi kanan,perhatikan gambar berikut :

4. Kemudian hilangkan centang ( ) pada "lock aspect ratio" kemudian atur tinggi dan lebar foto. Jika anda ingin mencetak foto ukuran 3x4 maka atur lebar = 3 , tinggi = 4 dan seterusnya,perhatikan gambar berikut :


kemudian klik "ok"
6. Setelah foto siap,tekan tombol CTRL dan P secara bersamaan untuk di print.
7. Sebelum tekan tombol print ubah dulu pengaturan kertasnya ke kertas foto,caranya : klik printer properties

8. Pilih kualitas cetak menjadi "tinggi"

9. Pilih type media(Y) , menjadi kertas foto glossy atau kertas foto glossy ll atau kertas foto lain.
Kemudian klik ok

10. Setelah itu baru tekan print

Terimakasih